Rabu, 19 Desember 2012

bagaimana mendeteksi HTML5 dan cara membedakannya dengan HTML4


HTML 4.01












HTML5









Struktur elemen HTML5 lebih sederhana dan semantic dengan digunakannya tag-tag baru seperti header, footer, section dlsb. Struktur halaman seperti ini tentu mempermudah developer.


Untuk mengetahui apakah suatu website menggunakan HTML 4 atau lima adalah sebagai berikut:

  1. -Masuk ke website yang diinginkan,
  2. -tekan "CTRL + U" untuk melihat source code pada website tersebut.
  3. -kemudian tekan "CTRL+F" dan ketik HTML4 atau HTML5. jika ditemukan tulisan HTML4 pada source      code website tersebut, maka website tersebut menggunakan HTML4. Jika ditemukan Tulisan HTML5, maka website tersebut menggunakan HTML5. Namun, jika keduanya tidak ditemukan, maka website tersebut tidak menggunakan HTML4 maupun HTML5. 

contoh website html5 :









source codenya :


Contoh website Html4 :










source codenya













Sumber
Sumber
sumber

1 komentar: